Apel Senin dan Penyerahan SK Kenaikan Pangkat dan Jabatan Periode September 2023
Pengumuman 13 Sep 2023

Apel Senin dan Penyerahan SK Kenaikan Pangkat dan Jabatan Periode September 2023

Pada Hari Senin, 11 September 2023 Dilaksanakan Kegiatan Rutin Apel Pagi yang di Pimpin oleh Kepala Kantor Kesehatan Pelabuhan Kelas II Gorontalo dan Dirangkaikan Dengan Penyerahan SK Kenaikan Pangkat dan Jabatan Periode September 2023 Kepada 14 ASN KKP Kelas II Gorontalo. Kami Mengucapkan Banyak Selamat Kepada 14 ASN yang Telah Menerima SK Kenaikan Pangkat dan Jabatan, Semoga Lebih Semangat Dalam Berkarya di KKP Kelas II Gorontalo.
Berikut ASN yang Menerima SK Kenaikan Pangkat dan Jabatan :
1. dr Husain Panigoro (Dokter Ahli Madya / IV.a)
2. Martha Ali, SKM (Pengelola Penyehatan Lingkungan / III.d)
3. Mu’ammar, SKM, M.Kes (Epidemiolog Kesehatan Ahli Muda / III.d)
4. Pian Kapiso, SKM, M.Epid (Epidemiolog Kesehatan Ahli Muda / III.c)
5. Hendratno Tangahu, AMKL (Entomolog Kesehatan Penyelia / III.c)
6. Karim Issa, S.Kep (Perawat Penyelia / III.c)
7. Aditya A. Hadju, Amd.Kep (Perawat Penyelia / III.c)
8. Ririn P. Moko, Amd.Kep (Perawat Penyelia / III.c)
9. Ridwan Hasan, S.Kep (Perawat Mahir / III.b)
10. Muhlis Ali, Amd.Kep (Perawat Mahir / III.b)
11. Nirma Darise, Amd.Kep (Perawat Mahir / III.b)
12. Irwan, AMKL ( Sanitarian Mahir / III.a)
13. Sriwahyuni Bakari, Amd.Kep ( Perawat Mahir / III.a)
14. Mawardi Arsyad, Amd.Kep ( Entomolog Kesehatan Mahir / III.a)

Semangat Berkarya dan Sukses Selalu ????

KKP Gorontalo…
Haadiri U’Momaya…

Admin
320
#Layanan Pengaduan
Anda memiliki keluhan terhadap layanan kami? Kirim pengaduan anda sekarang juga!
Anda dapat melaporkan dugaan pelanggaran seperti:
  • Fraud.
  • Maladministrasi.
  • Pelanggaran aturan kepegawaian/kode etik.
  • Tindakan korupsi.

Mari bersama kita wujudkan Indonesia Sehat Tanpa Korupsi!!!

Lapor Sekarang!

2023 © KKP Gorontalo. All Rights Reserved.
Design by HTML Codex | Developed by husmin.web.id