Capaian Indikator Kinerja KKP Kelas II Gorontalo Pada Triwulan I Adalah Sebagai Berikut :
- Indeks Deteksi Faktor Risiko Penyakit di Pelabuhan/Bandara/PLBDN : 0.94
- Persentase Faktor Risiko Penyakit Dipintu Masuk yang Dikendalikan pada Orang, Alat Angkut, Barang dan Lingkungan : 100%
- Indeks Pengendalian Faktor Risiko di Pelabuhan/Bandara/PLBDN : 0.98
- Nilai Kinerja Anggaran : 60.64
- Nilai Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran : 95.99
- Kinerja Implementasi WBK Satker : 85.90
- Persentase ASN yang Ditingkatkan Kompetensinya : 34.2%
- Persentase Realisasi Anggaran : 40.90%